Cintai Kecantikan Kulitmu!

Cintai Kecantikan Kulitmu!

Anda bisa menjadi inovator produk kosmetik dengan bekerja sama dengan Cintai Kecantikan Kulitmu, Gizi Indonesia. Dapatkan harga maklon kosmetik terbaik disini.

Setiap perempuan terlahir cantik. Standar kecantikan di Indonesia, khususnya, yakni bertubuh kurus (atau langsing) berkulit putih, kulit wajah mulus dan berambut panjang berkilau.

Belum lagi adanya gempuran budaya Korea di Indonesia. Dari mulai produk kecantikan, drama-drama, hingga budaya K-popnya.

Menjadikan standar cantik Indonesia menjadi kulit seputih, sebening dan sebersinar artis-artis Korea.

Tren no makeup makeup dan glass skin ala wanita Korea semakin marak digandrungi oleh wanita Indonesia.

Sangat disayangkan ketika faktanya wanita Indonesia memiliki cantik dengan ciri khasnya sendiri namun standar kecantikan pun perlahan berubah.

Harus disadari bahwa Indonesia memiliki ciri khas kecantikan yang unik. Secara umum, kulit wanita Indonesia berwarna kuning langsat hingga sawo matang.

Warna kulit kuning langsat dan sawo matang merupakan ciri khas masyarakat di daerah tropis, termasuk Indonesia.

Untuk kalian yang memiliki warna kulit kuning langsat, harus bersyukur karena warna kulit ini memberikan efek cerah dan segar.

Pigmen yang dominan pada warna kulit kuning langsat yakni feomelanin yang memberikan warna kuning langsat hingga putih.

Perlu digaris bawahi bahwa putih yang dimiliki kuning langsat bukan putih seperti porcelain dan individu pemilik kulit warna putih, namun lebih ke arah kuning cerah.

Dengan memiliki kulit kuning langsat, jika anda tidak menggunakan make up, anda tetap terlihat lebih segar dan tidak terlihat pucat seperti pemilik kulit putih.

Untuk kulit sawo matang, menjadi rahasia umum kalau pemilik kulit sawo matang terlihat lebih eksotis.

Banyak manfaat yang dimiliki kulit sawo matang. Memiliki jumlah melanin lebih banyak dibanding kulit putih menjadikan pemilik kulit sawo matang menjaga kulit dari paparan sinar UV.

Paparan sinar UV sendiri akan mempercepat resiko kanker kulit. Untuk anda yang memiliki kulit sawo matang, anda harus bersyukur karena kandungan melanin pada kulit anda dapat meminimalisir resiko kanker kulit.

Selain memiliki zat melanin yang banyak, pemilik kulit sawo matang juga memiliki serat kolagen lebih banyak dan lebih tebal dibanding pemilik kulit putih.

Serat kolagen berfungsi untuk menjaga elastisitas, kekenyalan dan kelembaban pada kulit.

Menjadikan pemilik kulit sawo matang tidak mudah keriput dan lebih awet muda.

Cantik wanita Indonesia sudah terpancar dari keunikan warna kulit. Akan lebih terpancar lagi ketika menggunakan produk kecantikan alami, natural dan herbal.

Industri kecantikan dengan menonjolkan cantik wanita Indonesia sudah mulai marak. Pasar industri kecantikan pun semakin meningkat.

Dengan menonjolkan ciri khas cantik Indonesia, diharapkan konsumen lebih bangga dan mengapresiasi kecantikan Indonesia.

Jika anda bisa menjadi pioneer, mengapa anda harus menjadi follower?

PT Gizi Indonesia sebagai Cintai Kecantikan Kulitmu. Hadir di Indonesia sejak tahun 1972. Memiliki produk unggulan Gizi Super Cream.

icon gizi indonesia
icon gizi indonesia

Gizi Super Cream menjadi pioneer produk perawatan wajah pertama yang berbahan rumput laut di Indonesia.

jasa maklon kosmetik halal
Gizi Super Cream

Visi Gizi Indonesia yakni menjadi pioneer produk kecantikan dan produk natural.

Gizi Indonesia memahami, alam sudah menyediakan bahan alami untuk mendapatkan cantik natural.

Alangkah lebih baik untuk mendapatkan cantik natural, perawatan wajah pun akan lebih baik natural.

Gizi Indonesia hanya menggunakan bahan baku natural yang aman dikonsumsi masyarakat dan aman untuk semua jenis kulit.

Produk-produk yang diproduksi Gizi Indonesia tidak mengandung bahan berbahaya untuk kulit, misalnya silicon, paraben, hydroquinone, triethanolamine (ETA), mineral oil dan colorant.

Selama proses produksi bahan baku, Tim Produksi selalu menjaga kualitas bahan baku.

Dengan menerapkan standar produksi yang berpedoman pada sertifikat CPKB (Cara Pembuatan Kosmetik yang Baik) dari Badan POM.

Selain sudah menerapkan standar CPKB, Gizi Indonesia juga sudah mendapatkan sertifikat Halal dari MUI.

Sertifikat Halal tidak hanya dalam bentuk output produk, namun dari segi supplier dan belanja bahan, perusahaan-perusahaan yang bekerja sama dengan Gizi Indonesia harus sudah tersertifikasi Halal.

Hal ini sebagai salah satu komitmen halal yang dimiliki Gizi Indonesia. Proses menuju halal pun harus halal.

Di Indonesia, segala jenis makanan dan obat (termasuk produk kecantikan) untuk dapat dipasarkan dengan legal, sebaiknya sudah harus bersertifikat Halal.

Karena pada dasarnya produk kecantikan bersinggungan langsung dengan kulit dan komponennya dapat meresap kedalam tubuh.

Untuk itu, diperlukan sertifikasi dari Badan POM dan Halal dari LPPOM MUI agar produk anda legal dipasarkan.

Jika produk anda belum mendapatkan sertifikasi Badan POM, dengan bekerja sama dengan Gizi Indonesia anda akan dibantu untuk mendapatkan sertifikasi tersebut.

Jadi anda tidak perlu repot mengurus regulasi dan legalitas dari Badan POM (yang ribet).

Untuk itulah, Gizi Indonesia menjadi Cintai Kecantikan Kulitmu yang tepat untuk anda.

Untuk info lebih lengkap, anda bisa konsultasikan visi, misi dan ide produk anda ke staf profesional Gizi Indonesia dengan klik disini.

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *